LATAR BELAKANG
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (saintek) di Indonesia menunjukkan dinamika yang pesat, seiring dengan meningkatnya kebutuhan masyarakat dan pemerintah terhadap inovasi berbasis riset. Namun, ekosistem penelitian di Indonesia masih menghadapi sejumlah tantangan, antara lain keterbatasan kolaborasi lintas disiplin, akses terhadap publikasi bereputasi internasional yang belum merata, serta minimnya wadah resmi yang menghimpun peneliti untuk saling berbagi hasil riset, metode, dan strategi publikasi ilmiah.

Jurnal